Salat Jumat di Masjid Mahasinul Muttaqien MAN 2 Kulon Progo; Khatib Pesankan Ini
Kulon Progo (MAN2KP) – “Investasikan waktumu, untuk meraih kenikmatan surga.” Demikianlah isi khotbah Jumat di Masjid Mahasinul Muttaqien Kampus 1 MAN 2 Kulon Progo di Jalan Khudori Wonosidi Kidul Wates Kulon Progo pada Jumat, (26/5/2023). Khatib salat Jumat yakni Ustadz Kasiran, seorang warga di sekitar madrasah. Masjid kampus 1 ini memang rutin digunakan untuk salat […]