Entries by Administrator

Malam yang Menyatukan Bumi, Langit, dan Doa

Oleh: Kenzie Bhamakerti Siswa MTsN 5 Kulon Progo   Di malam itu ketika dunia terlelap dalam lengkung sunyi, langit membuka pintunya seakan menyambut seorang kekasih terpilih. Bumi menahan nafas, rembulan berhenti berkelana, para bintang tunduk kepada perjalanan suci yang ditulis Tuhan sejak awal segala mula. Di atas punggung Buraq yang menyala cahaya, beliau melintasi jarak […]

Gerbang Menuju Sidratul Muntaha 

Oleh: Hasna Fidelya Siswa MTsN 5 Kulon Progo   Membelah awan menembus angkasa Malaikat menyapa dengan mulia Meninggalkan fana dunia tersiksa Menuju Arsy Sang Maha Pencipta   Lapis demi lapis langit didaki Bertemu para Nabi yang terdahulu Menyatukan ruh dan sucinya hati Di bawah naungan cahaya biru   Hingga tiba di Sidratul Muntaha Tempat Jibril […]

Perjalanan Cinta di Tengah Malam

Oleh: Rihana Bilqis Siswa MTs Darul Ulum Muhammadiyah Galur   Waktu itu, Nabi lagi sedih-sedihnya, Ditinggal orang tercinta, dihina pula sama dunianya. Tapi Allah nggak tinggal diam, Di tengah malam yang paling kelam, Dijemput-Nya sang kekasih untuk sebuah perjalanan diam. Gak pakai kendaraan biasa, tapi Buraq kecepatannya, Dari Makkah ke Palestina cuma sekejap mata. Bukan […]

MIM Kenteng Sukses Laksanakan Tryout TKA Tingkat Kapanewon Sentolo

Kulon Progo (MIM Kenteng) – Siswa-siswi MIM Kenteng telah sukses melalui Tryout TKA tahap pertama tingkat Kapanewon Sentolo. Tryout TKA tahap pertama mulai dilaksanakan dari Senin (12/1/2026) di ruang utama kelas VI MIM Kenteng. Kepala Madrasah, Murtana, S.Pd.I. mennyemangati siswa-siswi kelas VI. “Selamat berjuang dan berikan yang terbaik. Sukses selalu untuk siswa-siswi kelas VI dalam […]

Siswa MTsN 1 Kulon Progo Manfaatkan Perpustakaan sebagai Sumber Belajar

  Kulon Progo (MTsN1KP) – Perpustakaan bukan sekadar deretan rak buku berdebu. Di MTsN 1 Kulon Progo, fasilitas ini telah bertransformasi menjadi pusat kreativitas dan sumber belajar utama bagi para siswa. Hal itu terlihat ketika pada Jumat (9/1/26) siswa kelas 7B berbondong-bondong ke perpustakaan untuk mencari informasi terkait berita dari surat kabar. Guru pendamping, Laela […]

Persiapan Pemantapan TKA Daerah MTs N 1 Kulon Progo Terlaksana Dengan Baik

  Kulon Progo (MTsN1KP) MTsN 1 Kulon Progo melaksanakan kegiatan Persiapan Pemantapan TKA Daerah bagi peserta didik kelas IX pada Selasa hingga Kamis, (6–8/1/2026). Kegiatan ini berlangsung di laboratorium komputer madrasah dan dilaksanakan dalam tiga sesi setiap harinya guna memastikan seluruh siswa dapat mengikuti kegiatan secara optimal. Pelaksanaan kegiatan ini bertujuan untuk memberikan penguatan kesiapan […]

Filza Kazyuna Adiba, Siswi MTsN 6 Kulon Progo, Sabet Juara 2 di Kejuaraan Pencak Silat Bupati Cup

Kulon Progo (MTsN6KP) – MTsN 6 Kulon Progo kembali mencatatkan prestasi membanggakan melalui siswi kelas VIII A, Filza Kazyuna Adiba. Dalam ajang Kejuaraan Pencak Silat Bupati Cup Kulon Progo yang digelar di GOR Cangkring pada 9-10 Januari 2026, Filza sukses mengamankan posisi kedua pada kategori Kelas H Pra Remaja Putri. Kompetisi tahunan ini menjadi panggung […]

Pacu Semangat Belajar, MTsN 6 Kulon Progo Beri Apresiasi Peraih Skor Tertinggi PPTKA

Kulon Progo (MTsN6KP) – Aura optimisme terpancar dalam agenda motivasi di MTsN 6 Kulon Progo yang digelar pada Sabtu (10/01/2026). Di tengah rangkaian acara tersebut, madrasah secara khusus memberikan penghargaan kepada para siswa peraih skor tertinggi dalam Pemantapan Persiapan Tes Kemampuan Akademik dan Tes Kemampuan Akademik Daerah (PPTKA-TKAD) Tahap 1. Langkah ini menjadi bentuk rekognisi […]

MTsN 6 Kulon Progo Perkuat Kesiapan Mental Siswa Jelang TKA Melalui Motivasi

Kulon Progo (MTsN6KP) – Menghadapi ambang Tes Kemampuan Akademik (TKA), MTsN 6 Kulon Progo mengambil langkah strategis dengan menyelenggarakan agenda motivasi belajar bagi siswa kelas IX beserta wali siswa. Bertempat di masjid madrasah pada Sabtu (10/01/2026), kegiatan ini dirancang untuk menyelaraskan kesiapan mental dan semangat belajar guna meraih capaian akademik yang optimal. Hadir sebagai narasumber […]

Pesilat Muda MTsN 6 Kulon Progo, Fadlil Luthfian Nadhir, Sabet Emas di Bupati Cup 2026

Kulon Progo (MTsN6KP) – MTsN 6 Kulon Progo kembali mengukuhkan eksistensinya di bidang non-akademik. Kali ini, prestasi gemilang datang dari Fadlil Luthfian Nadhir, yang sukses meraih podium pertama pada kategori Kelas L Pra Remaja Putra dalam Kejuaraan Pencak Silat Bupati Cup. Kompetisi bergengsi tingkat kabupaten Kulon Progo ini digelar di GOR Cangkring selama dua hari, […]

Vinesa Nuri Siswa MTsN 3 Kulon Progo Raih Juara 1 Pencak Silat Bupati Cup III 2026

Kulon Progo (MTsN3KP) – Peserta didik MTsN 3 Kulon Progo, Vinesa Nuri dari kelas 8B, berhasil meraih Juara 1 pada lomba pencak silat kategori tanding pra remaja dalam ajang Bupati Cup III Tahun 2026 tingkat Kabupaten Kulon Progo. Kejuaraan tersebut dilaksanakan pada Sabtu (10/01/2026) bertempat di GOR Cangkring. Prestasi ini diraih setelah Vinesa Nuri menampilkan […]

Siswa MIN 2 Kulon Progo Ikuti Tryout TKA Tingkat Kapanewon

Kulon Progo (MIN2KP) – Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 2 Kulon Progo sukses menyelenggarakan Tryout Tes Kompetensi Akademik (TKA) tingkat Kapanewon pada Senin (12/1/2026). Bertempat di Ruang Digital madrasah, kegiatan ini diikuti oleh 30 siswa kelas VI dengan suasana yang tertib dan kondusif. Tryout TKA kali ini memanfaatkan fasilitas teknologi digital guna mendukung akurasi dan efisiensi […]

Ukir Prestasi di Bupati Cup II 2026, Siswi MTs Ma’arif Nurul Dholam Raih Juara 2 Pencak Silat

Kulon Progo (MTs ND) — Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh siswi MTs Ma’arif Nurul Dholam, dalam ajang Kejuaraan Pencak Silat Bupati Cup II Tahun 2026. Athiyarrohmaniyah, siswi kelas IX berhasil meraih Juara II kategori Tunggal Putri. Kejuaraan bergengsi tersebut diselenggarakan pada tanggal 9–10 Januari 2026 bertempat di Stadion Cangkring, Kulon Progo. Ajang ini diikuti oleh […]

Kepala KUA Wates Pimpin Doa Pelantikan RT, RW, dan LPMK Kelurahan

Kulon Progo (KUA Wates) – Kepala Kantor Urusan Agama (KUA) Wates, Marzuki, S.H.I., M.S.I., bertugas sebagai rohaniwan dan pemimpin doa dalam acara Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Ketua RT, RW, dan LPMK Kelurahan Wates yang diselenggarakan pada Jum’at (9/1/2026) malam, bertempat di Gedung Adikarta, Kompleks Pemerintah Daerah Kabupaten Kulon Progo. Acara tersebut dihadiri oleh Lurah Wates […]

Febriana Nuraini Mansaku, Raih Juara 3 Kejuaraan Pencak Silat Remaja

Kulon Progo (MAN 1 KP) — Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh siswa MAN 1 Kulon Progo. Febriana Nuraini, siswi kelas XG, berhasil meraih Juara 3 kategori Tanding Remaja Putri Kelas C pada ajang Kejuaraan Pencak Silat Remaja yang digelar di GOR Cangkring, Kulon Progo, Sabtu (10/1/2026). Dalam kejuaraan tersebut, Febriana menunjukkan performa yang impresif dengan […]