Keputrian Musera, Mencintai Diri Sendiri dalam Islam
Kulon Progo (MUSERA) – MI Muhammadiyah Serangrejo (MUSERA) kembali menggelar kegiatan rutin ketika murid laki-laki melaksanakan jamaah Jum’at, yakni Keputrian. Kegiatan ini diikuti oleh murid-murid perempuan kelas III-VI, dengan pembicara Vina Alfiana, S. Pd. Agenda dilaksanakan di Musala Musera Al Iman, Jum’at (21/11/2025). Tujuan kegiatan ini untuk mengembangkan diri sesuai potensi, serta menanamkan nilai-nilai Islam […]

Komentar Terbaru