Entries by Administrator

Jaga Kelestarian Ikan, Calon Pengantin KUA Galur Sukseskan Progam Jaga Kaliku Sipatin

Kulon Progo (KUA Galur) – Kantor Urusan Agama (KUA) Galur turut mensukseskan Festival Jaga Kaliku. Program Jaga Kaliku Sipatin (Jaga Komitmen Warga Kulon Progo dan Sedekah Ikan Pasangan Pengantin) di Sungai Progo tepatnya di daerah Bleberan Banaran pada Senin, (28/10/2024) dan dihadiri Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Ir. Trenggono Trimulyo, MT., Kapolres Progo AKBP Dr. […]

Qosidah Al Jamilah MIN 1 Kulon Progo Tampil Memukau dalam Peringatan Hari Santri

Kulon Progo (MIN1KP) – Qosidah Al Jamilah tampil memukau dalam rangkaian peringatan Hari Santri tahun 2024 di MIN 1 Kulon Progo, Selasa, (22/10/2024). Koordinator Qosidah Al Jamilah MIN 1 Kulon Progo, Dwi Ratna Fajar Rahayu, S.Pd. M.Pd. menjelaskan tentang keanggotaan Qosidah Al Jamilah. “Group Qosidah Al Jamilah MIN 1 Kulon Progo diambil dari peserta didik […]

Tim Hadroh Al Musthofa Meriahkan Peringatan Hari Santri MIN 1 Kulon Progo

Kulon Progo (MIN1KP) – Peringatan Hari Santri Nasional tahun 2024 di MIN 1 Kulon Progo berlangsung penuh antusias. Kegiatan kali ini dimeriahkan oleh Tim Hadroh Al Musthofa yang berhasil memukau para siswa yang hadir dalam peringatan Hari Santri, Selasa (22/10/2024) di halaman madrasah. Kepala MIN 1 Kulon Progo turut mengapresiasi dan bangga atas kreativitas tim […]

MIN 1 Kulon Progo Peringati Hari Santri dengan Upacara

Kulon Progo (MIN1KP) –  Dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional tahun 2024 MIN 1 Kulon Progo menggelar upacara bendera. Hari Santri yang diperingati setiap tanggal 22 Oktober adalah momentum untuk mengenang dan meneladani perjuangan para santri dalam mempertahankan kemerdekaan Indonesia. Hal itu disampaikan oleh Kepala MIN 1 Kulon Progo, Kasmad Rifangi, M.Pd.I. dalam amanat upacara, […]

Siswa MTs Negeri 3 Kulon Progo Raih Juara Harapan 1 Lomba Macapat se-DIY Jateng

Sleman (MTsN3KP) – MTs Negeri 3 Kulon Progo kembali menorehkan prestasi membanggakan. Nayla Fardila, siswa kelas 8B, berhasil meraih Juara Harapan 1 dalam lomba Tembang Macapat se-DIY Jateng yang diadakan oleh MAN 1 Sleman. Acara ini berlangsung pada Selasa,(29/10/2024) bertempat di MAN 1 Sleman. Lomba macapat ini merupakan salah satu lomba dari serangkaian kegiatan yang […]

Ketua OSIM Terpilih MTsN 3 Kulon Progo, Rafif Nujud Ikuti Pengukuhan Ketua OSIS di Aula Adikarta

Kulon Progo (MTsN3KP) – Ketua OSIM terpilih MTsN 3 Kulon Progo, mengikuti pengukuhan ketua OSIM terpilih dari hasil Pemilos serentak se-Kabupaten Kulon Progo di Aula Adikarta, Komplek Pemda Kulon Progo pada Senin, (28/10/2024). Acara yang dihadiri oleh ketua OSIS terpilih dari kabupaten ini bertujuan untuk meresmikan kepemimpinan baru pada Organisasi Siswa Intra Madrasah (OSIM) di […]

Tingkatkan Kompetensi Guru, MAN 2 Kulon Progo Gelar Bimtek Pengelolaan Kurikulum – KMA No. 450 Tahun 2024

Kulon Progo (MAN 2 KP) – MAN 2 Kulon Progo mengadakan Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengelolaan Kurikulum Merdeka sesuai Keputusan Menteri Agama (KMA) No. 450 Tahun 2024. Bimtek ini diikuti oleh seluruh guru dan beberapa pegawai tata usaha dan berlangsung di Aula Gedung Pusat Pembelajaran Kampus Pusat MAN 2 Kulon Progo, Jalan Pahlawan Panjatan-Wates, pada Rabu, […]

Mahasiswa PLP UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta Ditarik dari Kankemenag Kulon Progo

Kulon Progo (Kankemenag) – Mahasiswa Program Pengenalan Lapangan Pendidikan (PLP) dari Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Kalijaga Yogyakarta yang telah menjalankan tugas mereka di Kankemenag Kulon Progo secara resmi ditarik. Acara penarikan pada acara penutupan yang berlangsung di Aula Riptaloka kantor setempat, Jum’at (1/11/2024) pagi. Acara tersebut dihadiri oleh Kasubbag Tata Usaha, H. Saeful Hadi, […]

Usai PLP di Kankemenag Kulon Progo, Ini Kesan Mahasiswa UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

Kulon Progo (Kankemenag) – Setelah diterima dan diberikan kesempatan untuk belajar mengenal dunia kerja selama dua bulan, lalu dikembalikan ke pihak kampus untuk melanjutkan studi masing-masing. Mahasiswa PLP-KKN UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta merasakan berbagai macam pengalaman sekaligus kesan selama dua bulan melaksanakan kegiatan PLP. Ungkapan terima kasih ditambah luapan rasa bahagia mewarnai setiap hati mahasiswa. […]

MTsN 6 Kulon Progo Sukses dalam Gelar LDK

Kulon Progo (MTsN6KP) – MTsN 6 Kulon Progo sukses menyelenggarakan Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) untuk pengurus OSIS periode 2024/2025. Kegiatan yang berlangsung selama 1 hari ini dilaksanakan di Resto Bukit Cubung, Lendah pada (31/10/2024) dan diikuti oleh 27 siswa terpilih. LDK ini bertujuan untuk membekali para pengurus OSIS dengan keterampilan kepemimpinan yang kuat. Selama kegiatan, […]

MIN 2 Kulon Progo Terima Mahasiswa Praktik Kerja Lapangan UAD

Kulon Progo (MIN2KP) – MIN 2 Kulon Progo menerima kunjungan tujuh mahasiswa dari Universitas Ahmad Dahlan (UAD) khususnya dari Program Studi Gizi. Mereka yang akan menjalani program Praktik Kerja Lapangan (PKL) di madrasah tersebut mulai Rabu (30/10/2024). Program PKL ini diadakan sebagai bentuk tindak lanjut dari program  NGTS (Nutrition Goes To School) yang telah berlangsung […]

Diajeng Kulon Progo Ingatkan Pentingnya Karakter Saat LDK

Kulon Progo (MTsN6KP) – Pendidikan karakter adalah suatu sistem yang bertujuan menanamkan nilai-nilai moral yang bermanfaat. Sehingga dapat membentuk karakter individu yang baik, demokratis, berstruktur, sosial, cerdas dalam bersifat dan berperilaku. Diajeng Kulon Progo, Tri Wahyuni, S.S. menyampaikan hal itu dalam Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) yang berlangsung di Resto Bukit Cubung, Lendah, Kamis (31/10/2024). “Pendidikan […]

MTsN 6 Kulon Progo Adakan LDK Sebagai Dasar Pelatihan Pengurus OSIS Baru

Kulon Progo (MTsN6KP) – Penting bagi seseorang memiliki sikap kepemimpinan yang baik. Sikap kepemimpinan ini harus dimiliki oleh setiap orang. Kepala MTsN 6 Kulon Progo, H. Riza Faozi S.Ag. M.S.I. menyampaikan hal itu saat memberikan sambutan pada Latihan Dasar Kepemimpinan yang berlangsung di Resto Bukit Cubung, Lendah, Kamis (31/10/2024) pagi. Agenda diikuti oleh 40 siswa […]

Masuk Zona Rawan Megathrust, Kamad MIMUHGA Ikuti Sosialisasi Pengurangan Risiko Bencana 

Kulon Progo (MIMUHGA) – Kepala MI Muhammadiyah Garongan mengikuti sosialisasi penanggulangan bencana pada satuan pendidikan zona megathrust oleh BPDB Kabupaten Kulon Progo. Kegiatan dilaksanakan Selasa (29/10/2024) bertempat di Ruang Rapat BPDB Kabupaten Kulon Progo. Signifikasi peningkatan jumlah kegempaan tiap bulan yang tercatat oleh BMKG DIY di beberapa tahun terakhir perlu diwaspadai. Hal ini mendorong upaya […]

Buka LDK, Kamad Riza Faozi Tekankan Jiwa Kepemimpinan

Kulon Progo (MTsN6KP) – Seorang Pengurus OSIS harus mempunyai jiwa kepemimpinan yang kuat. Selain itu Pengurus OSIS juga harus berkarakter yang baik. Kepala MTsN 6 Kulon Progo, H. Riza Faozi, S.Ag. M.S.I. menyampaikan hal itu saat menyampaikan sambutannya pada Pembukaan Latihan Dasar Kepemimpinan di Resto Bukit Cubung,Lendah, Kamis (31/10/2024) pagi. “Pengurus OSIS MTsN 6 Kulon […]