Entries by Administrator

PEMILOS Online untuk Pertama Kali Digelar MTsN 3 Kulon Progo

Kulon Progo (MTsN3KP) – Sejumlah 262 siswa MTsN 3 Kulon Progo mengikuti Pemilihan Ketua OSIS tahun ajaran 2021/ 2022 secara serentak berbasis online. Kepala Madrasah, Munji Jakfar menyampaikan hal itu di sela-sela memantau kegiatan tersebut di madrasahnya, Jumat (1/10/2021). “Ini untuk yang pertama kalinya sekolah kita mengikuti pemilihan ketua OSIS secara online di era pandemi […]

CPNS Kankemenag Kulon Progo Sukses dan Lulus Latsar CPNS BDK Semarang 2021

Semarang (MTsN6KP) – Pendidikan dan Pelatihan Dasar (Diklatsar) CPNS Kemenag RI 2021 Periode 1 telah terlaksana dengan lancar dan sukses. BDK Semarang adalah penyelenggara Diklatsar ini. Pelaksanaan Latsar 2021 Klasikal BDK Semarang dilaksanakan di Hotel Plaza Semarang. Latsar Klasikal CPNS Kemenag Periode 1 ini terdiri dari empat angkatan, yang tiap angkatan terdiri dari 39-40 peserta. […]

MTs Ma’arif Nurul Dholam Ikuti Pemilos Serentak 2021

Kulon Progo (MTs Nurul Dholam) – MTs Ma’arif Nurul Dholam mengikuti Pemilihan OSIS (Pemilos) Serentak Kabupaten Kulon Progo tahun 2021 yang dilaksanakan Jumat pagi (1/10/2021). Proses pemilihan calon OSIS (Pemilos) MTs Ma’arif Nurul Dholam periode 2021-2022 berjalan lancar dan hikmat. Hal ini disampaikan Jumiati S.Sos.I selaku Panitia dan Pembina OSIS MTs Ma’arif Nurul Dholam saat […]

OSIS MTsN 6 Kulon Progo ikuti Pemilos Serentak

Kulon Progo (MTsN6KP) – KPU Kulon Progo bekerja sama dengan Kantor Kementerian Agama dan Dinas Dikpora menggelar Pemilihan Ketua OSIS masa bakti 2021/2022. Pemilihan Ketua OSIS diadakan serentak pada Jum’at-Selasa, (1-5/10/2021). Jum’at (1/10/2021) diadakan Launching Pemilos Serentak yang berlangsung di Command Room Dinas Kominfo Kulon Progo. Ketua KPU DIY, Hamdan Kurniawan menjelaskan bahwa terdapat 27.000 […]

Guru MIN 2 Kulon Progo Ikuti Pelatihan Calon Fasilitator Daerah

Semarang (MIN2KP) – Dalam rangka implementasi Proyek Realizing Education’s Promise: Support to Indonesia’s Ministry of Religious Affairs for Improved Quality of Education (Madrasah Education Quality Reform) IBRD Loan Number 8992-ID Tahun Anggaran 2020, Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama menyelenggarakan kegiatan “Pelatihan Calon Fasilitator Daerah Jenjang Madrasah Ibtidaiyah Program PKB Guru dan Tendik Madrasah Direktorat […]

Siswa MIMAGA Terima Trophy Kejuaraan dalam Acara Sendratari Nyi Ageng Serang 

Kulon Progo (MIMAGA) – Salah satu siswa MIMAGA Pemenang Lomba Lukis DIY-Kyoto ikut hadir dalam acara Sendratari Nyi Ageng Serang langsung di Taman Budaya Kulon Progo dengan didampingi langsung oleh Kepala Madrasah, Pertiwi Endah Pamungkas, Jum’at (1/10/2021) malam. Kepala Madrasah, Pertiwi Endah Pamungkas mengatakan bahwa dalam acara tersebut juga diserahkan berbagai Thropy kejuaraan. “Acara pada […]

DKP MTsN 4 Kulon Progo NOBAR G-30- S/PKI

Kulon Progo (MTsN4KP) – Peringati Peristiwa G-30-S/PKI, DKP MTsN 4 Kulon Progo 2021 adakan nonton bareng (nobar) film G-30 S/PKI. Acara dilaksanakan di madrasah setempat, Kamis (30/9/2021). Dengan tetap mengikuti protokol kesehatan, acara nobar ini disambut antusias oleh para pengurus gerakan pramuka tersebut. Nobar tersebut diadakan dengan tujuan untuk membangun dan mengokohkan rasa nasionalisme generasi […]

Guru dan Pegawai MIN 2 KP Ikuti Upacara Hari Kesaktian Pancasila

Kulon Progo (MIN2KP) – Tanggal 1 Oktober merupakan hari yang sangat bersejarah bagi bangsa Indonesia yakni Hari Kesaktian Pancasila. Oleh karena itu seluruh bangsa Indonesia merayakannya dengan mengibarkan bendera merah putih. Sedangkan bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) Kankemenag Kulon Progo merayakannya dengan upacara secara virtual. Begitu juga dengan guru dan pegawai MIN 2 Kulon Progo.  […]

Tanamkan Budaya Demokrasi, Madrasah di Kulon Progo Ikuti Pemilos Serentak

Sampai saat ini demokrasi dianggap sebagai pilihan yang paling realistis untuk mengelola kepentingan publik. Maka sangat penting bagi seluruh warga, khususnya masyarakat yang terdidik untuk senantiasa memperdalam makna demokrasi. Salah satu bentuk latihan mengelola kepentingan publik secara demokratis di sekolah adalah melalui pengelolaan Organisasi Siswa Intra Sekolah ketika melakukan pergantian kepengurusan. Proses pengelolaan pergantian pengurus, […]

Supervisi Administrasi dan Pembinaan Guru MI Ma’arif Kokap

Kulon Progo (MIMAKO) – Supervisi dan pembinaan guru di MI Ma’arif Kokap oleh Pengawas Madrasah Drs. R. Imam Aladin Nur berjalan lancar. Supervisi bertujuan untuk meningkatkan kompetensi guru dalam menjalankan tugasnya sebagai pendidik. Kegiatan ini dilaksanakan di madrasah pada Kamis (30/9/2021). Selain supervisi, Pengawas Madrasah juga memberikan pembinaan kepada semua guru MI Ma’arif Kokap. “Guru […]

MTs-MA se-Kulon Progo Ikuti Pemilos Serentak Daring

Kulon Progo (Kankemenag) – Pemilihan Ketua OSIS (Pemilos) merupakan media pendidikan bagi pemilih pemula. Dalam Pemilos tersebut para siswa akan belajar berdemokrasi. Kepala Kankemenag Kulon Progo, H.M. Wahib Jamil, S.Ag. M.Pd. menyampaikan hal itu usai mengikuti Launching Pemilos Serentak yang berlangsung di Command Room Dinas Kominfo Kulon Progo, Jum’at (1/10/2021) pagi. “Pemilos ini merupakan ajang […]

Siap PTM Terbatas, MTsN 1 Kulon Progo Gelar Koordinasi dan Kerja Bakti

Kulon Progo (MTsN1KP) – Semua stakeholder MTsN 1 Kulon Progo bersama-sama mempersiapkan Pembelajaran Tatap Muka Terbatas (PTMT). Hal ini mengingat sudah ada lampu hijau dari Kementerian Agama untuk mempersiapkan PTM ini. Kegiatan berlangsung di madrasah setempat, Selasa (28/9/2021). Kepala Madrasah, Drs. H. Legiman, M.S.I. mengatakan bahwa persiapan akan dimulai dengan menyiapkan sarana dan prasarana protokol […]

ASN Kankemenag Kulon Progo Ikuti Upacara Hari Kesaktian Pancasila Virtual

Kulon Progo (Kankemenag) – Hari ini seluruh bangsa Indonesia memperingati Hari Kesaktian Pancasila. Upacara digelar langsung di Komplek Monumen Pancasila Sakti, Lubang Buaya, Jakarta Timur, Jum’at (1/10/2021) pagi. Seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) Kankemenag Kulon Progo mengikuti upacara tersebut secara virtual. Semua Pejabat Kankemenag Kulon Progo dan ASN yang sedang bekerja di kantor (Work From […]

Guru dan Siswa MAN 1 Kulon Progo Kompak Hadapi ANBK

Kulon Progo (MAN1KP) – Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) Tahun 2021 untuk jenjang SMA/MA dilaksanakan selama dua gelombang. Gelombang 1 pada Senin-Selasa (27-28/9/2021), sedangkan Gelombang 2 dilaksanakan pada Rabu-Kamis (29-30/9/2021). Rangkaian ANBK tahun ini tidak hanya diikuti oleh siswa, tetapi Pendidik dan Kepala Satuan Pendidikan juga mengisi instrumen Survei Lingkungan Belajar secara daring melalui laman […]

Debat Hebat Kandidat Ketua OSIS MAN 2 Kulon Progo

Kulon Progo (MAN2KP) – MAN 2 Kulon Progo menggelar Debat Kandidat Ketua OSIS, Selasa (28/9/2021). Kegiatan ini dilaksanakan dari Aula MAN 2 Kulon Progo dan disiarkan secara live melalui kanal Zoom Meeting dan Youtube https://youtu.be/zBnOKfQY9Fo. Acara dihadiri Kepala Madrasah, waka kesiswaan dan staf, Tim Panelis, Pengurus OSIS, MPK (Majelis Permusyawaratan Kelas), serta dipandu sepasang MC […]