Entries by Administrator

MAN 2 Kulon Progo Satker Top 45 Inovasi Pelayanan Publik Terbaik

Kulon Progo (MAN2KP) – MAN 2 Kulon Progo kembali memperoleh penghargaan sebagai Satuan Kerja Top 45 Inovasi Pelayanan Publik Terbaik. Penghargaan diserahkan langsung kepada Kepala Kanwil Kemenag DIY Edhi Gunawan oleh Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas dalam Rapat Kerja Nasional Kementerian Agama RI Tahun 2021 di Jakarta, Senin (5/4/2021). Dalam kesempatan tersebut Kanwil Kemenag DIY […]

Bimtek Simpeg 5  Tahap II di MTsN 4 Kulon Progo

Kulon Progo (MTsN4KP) – Wujudkan pelayanan maksimal, Kanwil Kementerian Agama DIY fasilitasi ASN (PNS) di MTsN 4 Kulon Progo dalam Bimtek Simpeg 5  Tahap II, Senin (5/4/2021). Bimtek tersebut dilaksanakan secara tatap muka dengan pertimbangan efektivitas, dengan tetap mengedepankan protokol kesehatan. Fasilitator, Husni Thamrin, S.E. pun menegaskan bahwa bimtek tatap muka tersebut diharapkan tetap aman […]

Kunjungi MTsN 5 Kulon Progo, Kanwil Kemenag DIY Berikan Bimtek SIMPEG 5

Kulon Progo (MTsN5KP) – Aplikasi SIMPEG 5 (Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian) merupakan upgrade terbaru dari versi sebelumnya yaitu SIMPEG 4, dimana di versi terbaru ini  setiap ASN dapat melakukan perubahan data pribadi masing-masing secara mandiri. Perwakilan Kanwil Kemenag DIY, Muhammad Fauzan menyampaikan hal itu saat menjadi pemateri pada kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) SIMPEG 5 yang […]

Mantapkan PPDB, MAN 1 Kulon Progo Gelar Rapat Koordinasi

Kulon Progo (MAN1KP) – Guna memantapkan gerak langkah dalam proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun pelajaran 2021/2022, MAN 1 Kulon Progo (Mansaku) kembali mengadakan rapat koordinasi, Senin (5/4/2021) pagi, bertempat di serambi masjid Al-Huda madrasah setempat. Kegiatan ini berlangsung setelah acara tadarus, dipimpin langsung oleh kepala MAN 1 Kulon Progo, H. Edi Triyanto, S.Ag., […]

Melalui Zoom Meeting, MTsN 1 Kulon Progo Gelar Do’a Bersama Jelang ASPD

Kulon Progo (MTsN1KP) – Segenap Guru dan Tenaga Kependidikan MTsN 1 Kulon Progo melaksanakan Khotmil Quran yang sudah sampai pada putaran ke-13. Dalam kegiatan tersebut juga diagendakan doa bersama dalam rangka sukses Asesmen Standar Pendidikan Daerah (ASPD) yang akan dilaksanakan Senin-Kamis, (5-8/4/2021) oleh seluruh siswa kelas IX. Kegiatan Khotmil Qur’an dan Do’a Bersama digelar melalui […]

MIM Grubug Peringati Milad ke-55

Kulon Progo (MIM Grubug) – Peringati Milad ke-55, MIM Grubug menyelenggarakan lomba mewarnai dan hafalan surat bagi siswa TK ABA se-Nanggulan. Pelaksanaan lomba hasil mewarnai dikumpulkan di MIM Grubug, dan video hafalan surat dikirimkan ke WhatsApp panitia lomba Rabu (31/3/2021). Kegiatan penyerahan hadiah berlangsung di MIM Grubug, Sabtu (3/4/2021). Kegiatan diikuti oleh guru MIM Grubug […]

MIM Kenteng Ikuti Seminar Bincang Literasi Hari Buku Anak Sedunia SLI

Kulon Progo (MIM Kenteng) – Setiap tanggal 2 April diperingati Hari Buku Anak Sedunia. Pada kesempatan ini Sekolah Literasi Indonesia mengadakan  acara Bincang Literasi Spesial Hari Buku Anak Sedunia. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Sekolah Literasi Indonesia bekerja sama dengan Al Kautsar Kids yang dilaksanakan pada Jumat (2/4/2021) sore melalui zoom meeting. Narasumber pada kegiatan ini […]

Guru MI Ma’arif Plampang Ikuti Workshop Penulisan Soal HOTS

Kulon Progo (MIMAPAN) – Soal Higher Order Thinking Skills (HOTS) merupakan instrumen pengukuran yang di gunakan untuk mengukur kemampuan berpikir tingkat tinggi. Yaitu kemampuan berpikir yang tidak sekedar mengingat (recall) ,menyatakan kembali (restate), atau merujuk tanpa melakukan pengolahan (ricite). Tujuan Workshop penulisan soal HOTS ini adalah agar guru-guru kelas bawah dapat membuat soal-soal yang bermutu. […]

Percepat Sertifikasi Tanah Wakaf, Kankemenag dan Kantor Pertanahan Kulon Progo Integrasikan Data

Kulon Progo (Kankemenag) – Kankemenag Kulon Progo telah melakukan perjanjian kerjasama (MoU) integrasi data tanah wakaf. Perjanjian kerjasama tersebut telah dilakukan antara Kankemenag dengan Kantor Pertanahan Kulon Progo. Penyelenggara Zakat Wakaf Kankemenag Kulon Progo, Drs. H. Muh Fauzi, M.Pd.I. menyampaikan hal itu di sela kesibukannya, Jum’at (2/4/2021). “Perjanjian kerjasama dengan Kantor Pertanahan Kulon Progo telah […]

Dirjen Pendis: MAN 2 Kulon Progo Salah Satu Madrasah Terbaik Kemenag RI 

Kulon Progo (MAN2KP) – Dirjen Pendidikan Islam Kementerian Agama RI, Prof. Dr. Muhammad Ali Ramdhani, S.TP, M.T., didampingi Kakanwil kemenag DIY beserta jajarannya mengadakan kunjungan kerja di MAN 2 Kulon Progo Rabu, (31/3/2021). Sasaran utama yaitu meninjau Gedung Keterampilan Terpadu. Gedung tiga lantai yang dibangun atas dana SBSN tahun 2019. Tiba di MAN 2 Kulon […]

Sukseskan Ujian Madrasah dan ASPD KKKMI Kulon Pogo Adakan Koordinasi 

Kulon Progo (MIN2KP) – Pengurus Kelompok Kerja Kepala Madrasah Ibtidaiyah (KKKMI) Kabupaten Kulon Progo mengadakan rapat koordinasi Ujian Madrasah (UM) dan Asesmen Standarisasi Pendidikan Daerah (ASPD). Rakor untuk meningkatkan mutu madrasah didampingi oleh Ketua KKKMI Kabupaten Kulon Progo, Kasmad Rifangi bertempat di MIN 2 Kulon Progo, Rabu (31/3/2021). Dalam rangka menyukseskan UM dan ASPD pada […]

Komitmen Bangun WBK, MAN 1 Kulon Progo Bentuk Panitia Zona Integritas

Kulon Progo (MAN1KP) – Ditunjuk menjadi salah satu madrasah dalam program Pilloting Project Zona Integritas (ZI) oleh Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kanwil Kemenag) DIY, MAN 1 Kulon Progo mengadakan rapat pembentukan panitia Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi (ZI WBK) pada Selasa (30/3/2021) pagi di serambi Masjid Al-Huda madrasah setempat. Kegiatan pembentukan panitia dihadiri oleh […]

Penilaian Zona Integritas, Abdul Rasyid: Titik Tekan Ada Tiga

Kulon Progo (Kankemenag) – Titik tekan Pembangunan Reformasi Birokrasi dan Zona Integritas setidaknya ada tiga hal. Ketiganya meliputi Komitmen pimpinan dan semua pegawai, kualitas proses dan daya dukung, serta inovasi. Tim Penilai Internal (TPI) Inspektorat Jenderal Kemenag RI, Abdul Rasyid menyampaikan hal itu di hadapan TIM ZI/RB Kankemenag Kulon Progo di Aula Riptaloka kantor setempat, […]

Tiga Guru MIMASA Ikuti Workshop Penyusunan Soal HOTS

Kulon Progo (MIMASA) – Kegiatan KKGMI Kapanewon Temon, Kokap, dan Panjatan mengadakan Workshop Penulisan Kisi-kisi Soal HOTS bagi Guru MI yang bertempat di MIN 1 Kulon Progo, Kamis (1/4/2021). Pengawas Madrasah, Drs. Imam Aladin Nur memberi meminta agar guru MI dapat meningkatkan pengetahuan, keahlian, serta keterampilan, sehingga dalam melaksanakan tugasnya secara profesional. “Guru harus mampu […]

Persiapan ASPD, Guru MI Ma’arif Sangon Ikuti Pembekalan Calon Pengawas

Kulon Progo (MIMASA) – Kapanewon Kokap akan mengadakan latihan ASPD Senin-Rabu (5-7/4/2021). Kegiatan Pembekalan Calon Pengawas/Fasililator Kapanewon Kokap diawali sambutan Ketua K3S, Sudarijah, S.Pd.di Kapanewon Kokap, Kamis, (1/4/2021). Sudarijah berpesan agar dalam latihan ASPD dipersiapkan secara maksimal mulai dari cek suhu, cuci tangan, pakai masker, serta jaga jarak. “Untuk pengawas ujian yang berhalangan bisa diganti […]