Entries by Administrator

Bersatu dalam Kebangkitan: MTsN 3 Kulon Progo Adakan Pembinaan Dewan Penggalang dan Buka Bersama

Kulon Progo (MTsN3KP) – Gerakan Pramuka MTsN 3 Kulon Progo menggelar acara pembinaan Dewan Penggalang dan buka bersama yang penuh semangat pada Senin (17/03/2025) bertempat di aula madrasah. Acara ini dihadiri oleh dewan penggalang, pembina satuan, serta anggota gugus depan. Kegiatan dimulai dengan paparan materi pembinaan pramuka penggalang oleh Ramadan Gangsar, Ketua Dewan Kerja Cabang […]

MIN 1 Kulon Progo Gelar Seleksi JPTT

Kulon Progo (MIN1KP) – Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 1 Kulon Progo menggelar seleksi siswa baru melalui Jalur Prestasi Tahfidz Terpadu (JPTT) bagi siswa baru tahun ajaran 2025/2026. Seleksi ini diikuti oleh 48 siswa yang berasal dari berbagai Taman Kanak-kanak (TK) dan Raudhatul Athfal (RA) di wilayah Kulon Progo dan Purworejo. Para peserta sebelumnya telah mendaftarkan […]

Jaring Calon Siswa Jalur JPTT, MTsN 1 Kulon Progo Laksanakan Wawancara dan Ujian Tahfiz

Kulon Progo (MTsN1KP) – MTsN 1 Kulon Progo menggelar ujian tahfiz sebagai bagian dari proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Jalur Prestasi Tahfiz Terpadu (JPTT) pada Jumat (14/3/2025) di madrasah setempat. Kegiatan ini wajib diikuti oleh seluruh calon siswa. Ketua Panitia, Septy Andari Putri, M.Pd., menyampaikan hal tersebut di sela-sela kesibukannya. “Ujian tahfiz dan wawancara […]

Pesantren Ramadan, Siswa MTsN 6 Kulon Progo Ikuti Praktik Perawatan Jenazah

Kulon Progo (MTsN6KP) – Kegiatan Pesantren Ramadan di MTsN 6 Kulon Progo memasuki hari kedua pada Selasa (18/3/2025). Salah satu agenda utama yang diikuti dengan antusias oleh para siswa adalah praktik perawatan dan shalat jenazah. Kegiatan dimulai dengan pembacaan basmalah, kemudian dilanjutkan dengan pemaparan materi oleh guru menggunakan boneka sebagai media praktik. Tiga siswa, Ridho […]

Silaturahmi Ulama dan Pemerintah, Bangun Sinergi

Kulon Progo (Kankemenag) – Kankemenag Kulon Progo terus mendukung silaturahmi antara ulama dengan pemerintah. Karena hal tersebut dinilai dapat menjadi sarana untuk membangun sinergi dalam memajukan suatu wilayah atau daerah. Kepala Kankemenag Kulon Progo, H.M. Wahib Jamil menyampaikan hal itu di sela-sela mendampingi silaturahmi MUI, PCNU, dan PDM dengan pemerintah daerah yang berlangsung di Aula […]

KUA Nanggulan Jalin Silaturahmi Ormas Islam melalui Program SANJUNG HARMONI

Kulon Progo (KUA Nanggulan) – Kepala KUA Nanggulan, Jemino, S.H.I., bersama Penyuluh Agama Islam melaksanakan silaturahmi ke dua ormas Islam di Kapanewon Nanggulan, yakni MTA Cabang Nanggulan dan PC LDII Nanggulan, pada Senin (18/3/2025). Kunjungan ini merupakan bagian dari program SANJUNG HARMONI (Silaturahmi dan Jejaring Umat Nanggulan untuk Keharmonisan), yang bertujuan memperkuat ukhuwah Islamiyah serta […]

Penyuluh KUA Lendah, Beri Pembinaan  Kaum Rois Jatirejo 

Kulon Progo (KUA Lendah) – Dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan pemahaman kaum Rois penyuluh KUA Lendah Fauzan,S.Pd.I lakukan pembinaan Kaum Rois Jatirejo di balai desa setempat pada Selasa, (18/03/2025) pagi. Fauzan.S.Pd.I mengungkapkan apresiasi yg setinggi tingginya kepada para kaum Rois yang selama ini telah mengabdikan dirinya kepada masyarakat sekitarnya dalam menghadapi berbagai permasalahan khususnya persoalan […]

Guru MUSERA Rutin Ajarkan Praktik Shalat

Kulon Progo (MUSERA) – Guru merupakan orang tua kedua yang mengajarkan dan mendidik anak di madrasah. Peran seorang guru selain mengajarkan pembelajaran di madrasah, juga berperan penting dalam penanaman nilai agama pada anak sejak dini. Salah satunya dalam pembiasaan ibadah shalat. Selain orang tua atau keluarga anak di rumah, guru juga harus mengajarkan nilai ibadah […]

Siswa MIM Kenteng Ikuti Screening Kesehatan 

Kulon Progo (MIM Kenteng) – Dalam rangka memeriksa kesehatan anak pada panca indra, MIM Kenteng melaksanakan screening kesehatan. Agenda tersebut digelar bersama Puskesmas Sentolo II untuk siswa-siswi yang dilaksanakan pada Senin (17/3/2025) di lingkungan madrasah. Kepala Madrasah, Rujito, S.Pd.I. M.Pd. menerima dengan baik upaya screening kesehatan siswa madrasah. “Screening kesehatan ini merupakan kerja sama antara […]

Mind Mapping Literasi Sains dan Poster Hasil Karya Siswa MIM Kenteng 

Kulon Progo (MIM Kenteng) – Dalam rangka meningkatkan kreativitas peserta didik pada mata pelajaran IPA/Sains, siswa-siswi MIM Kenteng melaksanakan ujian praktik dengan membuat mind mapping dan poster. Ujian praktik dilaksanakan pada Senin (17/3/2025) di lingkungan madrasah setempat. Kepala Madrasah, Rujito, S.Pd.I. M.Pd. menyampaikan manfaat berkreasi bagi siswa-siswi madrasah. “Berkreasi dalam pelajaran sains tentunya akan meningkatkan […]

Safari Ramadhan Putaran Empat Kapanewon Kokap di Masjid Baitul Muhtadin

Kulon Progo (KUA Kokap) – Safari tarawih kapanewon Kokap putaran keempat berlangsung di Masjid Baitul Muhtadin Plampang II Kalirejo Kokap Kulon Progo, Sabtu (15/03/2025) malam.Hadir dalam acara tersebut jajaran forkompimkap setempat antara lain panewu Kapanewon Kokap Marsi, S.I.P., M.P.A. Kapolsek, Danramil, dan Kepala KUA setempat serta jamaah masyarakat sekitar masjid.  Dalam kesempatan tersebut disampaikan pula […]

Parenting Islami MIM Kenteng Spesial Bulan Ramadan

Kulon Progo (MIM Kenteng) – MIM Kenteng mengadakan parenting Islami bulan Ramadan yang dilaksanakan pada Ahad (16/3/2025) di Masjid Kholid bin Walid MIM Kenteng. Hal itu dalam rangka meningkatkan  pembinaan ke-Islaman bagi semua warga madrasah. Kepala MIM Kenteng, Rujito, S.Pd.I. M.Pd. mengapresiasi kegiatan parenting Islami edisi Ramadan warga madrasah. “Parenting Islami ini dilaksanakan spesial di […]

Tiga Siswa MUSERA Lolos di MTsN 1 Kulon Progo

Kulon Progo (MUSERA) – Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) MTsN 1 Kulon Progo Tahun 2025/2026  Jalur Prestasi Tahfiz Terpadu (JPTT) kembali digelar. Tiga siswa MI Muhammadiyah Serangrejo (MUSERA) lolos diterima menjadi siswa MTsN 1 Kulon Progo jalur tersebut. Ketiga siswa itu adalah Ayu Rahma Kamila, Hasna Tsania Az Zahra, dan Raissa Putri Sya’bania. Pelaksanaan daftar […]

Siswa MIN 1 Kulon Progo Sampaikan Ceramah tentang Sabar dan Tawakal dalam Puasa 

Kulon Progo(MIN1KP) – Dalam rangka menyemarakkan bulan suci Ramadan, siswa kelas 4A MIN 1 Kulon Progo, Muh. Arfa Naufal Athalla menyampaikan ceramah singkat. Adapun ceramah yang disampaikan bertema Menjaga Sifat Sabar dan Tawakal dalam Puasa. Ceramah disampaikan pada Sabtu (15/3/2025) bertepatan dengan puasa ke-15 Ramadan 1446 H. Ceramah singkat ini disampaikan dalam program Ngaji Bareng […]

Tryout 2 ASPD Tingkat Kapanewon, MIN 1 Kulon Progo Berjalan Lancar

Kulon Progo (MIN1KP) – MIN 1 Kulon Progo sukses melaksanakan Tryout 2 Asesmen Standarisasi Pendidikan Daerah (ASPD) tingkat Kapanewon. Kegiatan ini berlangsung lancar dengan menggunakan sistem Computer Based Test (CBT) dan dilaksanakan di ruang kelas 6B madrasah setempat, Senin (17/3/2025). Adapun tryout diikuti oleh 41 siswa. Anak-anak  mengikuti tryout ini dengan penuh semangat. Pelaksanaan dibagi […]