Semangat Hari Ke dua Latihan Dasar Kepemimpinan OSIS MTsN 2 Kulon Progo
Kulon Progo (MTsN2 KP) – Pembiasaan melafalkan Asmaul Husna mengawali Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) MTsN 2 Kulon Progo hari kedua, Jum’at (18/10). Usai Asmaul Husna dilanjutkan apel pagi wakil Kepala Urusan Kesiswaan, Drs. H. Najmudin, M.Ag. sebagai Pembina. Dalam amanatnya, Najmudin menuturkan agar anak-anak tetap semangat mengikuti kegiatan. “Hari kedua LDK harus tetap semangat mengikuti […]
Komentar Terbaru